Rabu, 09 September 2015

Cara Screenshot HP Android Xiaomi Mi4

Cara Screenshot - HP Android Xiaomi Mi4 ini adalah HP Flagship asal Tiongkok yang masuk ke Indonesia, HP ini terkenal dengan spesifikasi diatas rata-rata dan ditawarkan dengan harga murah. Seperti HP Android lainnya yang memiliki cara screenshot, HP Flagship Xiaomi ini juga memiliki cara untuk mendapatkan screenshot untuk menangkap gambar layar dengan mudah dan cepat, untuk memudahkan Anda dalam mengambil screenshot, berikut ini lengkah-langkah yang harus diikuti untuk mengambil screenshot di HP Android Xiaomi Mi4.

Langkah untuk Screenshot di Xiaomi Mi4

1. Sebelum melakukan screenshot, tentukan gambar mau di ambil gambar layarnya

Cara Screenshot HP Android Xiaomi Mi4

Cara Screenshot HP Android Xiaomi Mi4




2. Tekan dan sambil menahan tombol Power dan Volume down disisi kanan secara bersamaan, lalu tunggu sampai terdengar suara shutter kamera (tidak lama hanya dalam dua detik saja menahannya) lalau jika sudah terdengan suara sepereti jepretan kamera maka screenshot pun berhasil dilakukan.


3. Lihat hasil screenshot bisa melalui pop up notifikasi Android Xiaomi Mi4, atau langsung menuju tempat tersimpannya gambar tersebut di galeri di folder screenshot.

4. kalau Anda ingin bagikan juga bisa langsung dari gambar tersebut dengan memilih kemana gamabr tersebut mau dibagikan.

5. Selesai. Silakan ulangi dalam melakukan screenshot di Xiaomi Mi4 agar lebih terbiasa.

Itulah langkah mudah melakukan screenshot yang bisa Anda terpkan di Xiaomi Mi4 Anda. Semoga bermanfaat. Selamat mencoba!

Related Posts

Cara Screenshot HP Android Xiaomi Mi4
4/ 5
Oleh

Subscribe via email

Like the post above? Please subscribe to the latest posts directly via email.